Lompat ke konten

Bahasa Sanskerta

Padanan Nama Sanskerta antara Bahasa Indonesia dan Thai

Di Indonesia dan Thailand, banyak kata dari bahasa Sanskerta telah diserap dalam perbendaharaan bahasa masing-masing. Hal ini membuat banyak kata dalam bahasa Thai dan bahasa Indonesia memiliki kemiripan. Beberapa contoh di antaranya, yaitu aksara dan อักษร (aksorn), bahasa dan ภาษา (phaasa), manusia dan มนุษย์ (manut), jiwa dan ชีวา (chiwa).

Negeri Di Atas Awan bernama “Tibet”

Salah satu provinsi di ujung barat daya Republik Rakyat Cina | 中華人民共和國 / 中华人民共和国 | Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó ini disebut-sebut masyarakat dunia sebagai puncak dunia karena letaknya di wilayah Pegunungan Himalaya | हिमालय ‎| himā-laya | Kediaman Salju. Tibet | བོད་ | Bod sendiri merupakan daerah otonomi khusus RRC yang letaknya berdekatan dengan India dan Nepal.

%d